-->

Notification

×

Kategori Berita

Cari Berita

Iklan

Iklan

Indeks Berita

Tag Terpopuler

Satria Sembiring:Bukit Holbung Tawarkan Pengalaman Unik,Serta View Sangat Indah Untuk Dilihat

Monday, June 17, 2024 | June 17, 2024 WIB | 0 Views Last Updated 2024-06-17T08:06:55Z


Samosir

Bukit Holbung adalah salah satu tempat wisata di Danau Toba yang terletak perbukitannya di Desa Holbung, kecamatan Sitiotio, kabupaten Samosir, provinsi Sumatra Utara, Senin (17/6/2024).


Tempat ini setiap hari dikunjungi wisatawan, bahkan kalau di hari Sabtu dan Minggu makin ramai hingga membuat area parkir menjadi penuh



Pengunjung tidaklah wisatawan lokal saja, melainkan juga wisatawan dari luar Kota dan bahkan luar Negera


Disampaikan salah satu Pengunjung, Satria Gunawan Sembiring bahwa Bukit Holbung memang Indah dengan pemandangan Danau Toba dan Bukit Holbung, juga dikenal sebagai Dolok Holbung dalam bahasa (Batak), adalah tempat wisata populer Perbukitan ini sudah ada sejak 200 tahun yang lalu.


Tiket masuk memiliki harga yang terjangkau Rp5000. Tiket masuk ini menjadikan Bukit Holbung sebagai destinasi wisata yang ramah di kantong untuk semua kalangan,” paparnya.


Satria juga mengungkapkan bahwa, Bukit ini bukan hanya sebuah destinasi wisata, melainkan sebuah simfoni alam yang memainkan nada-nada keindahan, ketenangan, dan petualangan.


“Bukit Holbung menawarkan pengalaman unik untuk menikmati panorama Pulau Samosir dari ketinggian sekitar 1.200meter atas permukaan laut, memberikan perspektif yang berbeda dari keajaiban alam ini,” tutup Satria Gunawan Sembiring.



Red Ss

×
Berita Terbaru Update